Breaking News
Loading...
Loading...
Aug 16, 2010

Hari Ini Internet Explorer Ulang Tahun ke-15

Internet terfavorit di dunia dengan beberapa versi update dari yang terdahulu. Demikian seperti dikutip dari Mashable, Senin (16/8/2010).


Versi pertama dari browser tersebut, Internet Explorer 1 diluncurkan pada tanggal 16, 1995. Pada versi 3.0 nya Microsoft mulai menggabungkan Internet Explorer dengan Windows, yang langsung menaikkan nilainya di pasar dan menggeser dominasi Netscape Navigator keluar dari pasar.

Saat ini dominasi Internet Explorer mulai memudar karena naiknya popularitas Firefox, browser open source gratisan, yang diluncurkan tahun pada tahun 2004. Firefox banyak disebut sebagai jawaban dari Internet Explorer versi 6.0 yang bermasalah. Kini, Microsoft berusaha keras untuk mengembangkan Internet Explorer lagi.
Menurut data terakhir dari Net Applications, Internet Explorer masih menguasai pasar sebesar 60,74 persen, Firefox sebesar 23,75 persen, dan diikuti oleh Chrome, Safari, Opera dan lainnya.

Microsoft kini sedang menyiapkan Internet Explorer versi 9.0, yang rencananya akan dirilis tanggal 15 September.
Sumber Berita Okezone.com

0 Leave Your Comment :

Post a Comment

Thanks you for your visit please leave your Comment

Back To Top