Breaking News
Loading...
Loading...
Aug 16, 2010

Film 'Terminator' Bakal Dibuat 3D

LOS ANGELES - Hannover House dan Red Bear Entertainment telah mengumumkan bahwa 'Terminator 3000', akan dirilis dalam format film animasi Computer Generated Imagery (CGI).


Film animasi tersebut akan ber-budget sekira USD70 juta. Sebagai perbandingan, produksi Toy Story 3 sekitar USD200 juta, Shrek Forever After sekitar USD165 juta. Film animasi ini diharapkan dapat menarik minat para penonton. Demikian seperti yang dikutip dari Techland, Senin (16/8/2010).

Terminator 3000 versi animasi CGI ini akan mengambil cerita yang sama seperti di Terminator, Terminator 2, Terminator 3, The Sarah Conner Chronicles dan Terminator Salvation.

Karena film animasi ini bakal ditayangkan di bioskop, maka tingkat kekerasan di film akan banyak dikurangi.

Proyek ini akan dimulai produksi di bulan Januari 2011.
Sumber Berita Kompas.com

0 Leave Your Comment :

Post a Comment

Thanks you for your visit please leave your Comment

Back To Top